Share
Keelokan Kepulauan Kei Maluku yang Mengagumkan
WISATA LIBURAN - Timur Indonesia memiliki keindahan alam yang memukau. Di antaranya adalah Kepulauan Kei Maluku, yang memancarkan semangat melalui desa adatnya yang tetap mempertahankan tradisi. Kepulauan Kei, yang terletak di Kabupaten Maluku Tenggara, memiliki banyak tempat wisata yang indah. Kepulauan ini adalah sebuah surga tersembunyi dan punya potensi destinasi wisata yang mengagumkan.