



Share
Seseruan di Cirebon Waterland Menikmati Waktu Sengang Ceria
WISATA LIBURAN - Cirebon Waterland yang juga dikenal sebagai Cirebon Waterland Ade Irma Suryani, memiliki berbagai wahana air, seperti kolam renang, seluncuran air, dan ember tumpah. Cirebon Waterland juga memiliki taman bermain dan restoran. Taman air di kota udang ini sangat cocok untuk melepas lelah bersama keluarga maupun bersama teman-teman.
Ada beberapa wahana yang seru di Cirebon Waterland ini, seperti:
- Kolam renang
- Seluncuran air
- Ember tumpah
- Taman bermain
- Restoran