HOME STORY
Share
Berbaur dengan Keunikan Suku Monesogo, Nusa Tenggara Timur

TRANS TV - Suku Monesogo merupakn salah satu suku tertua di Nusa Tenggara Timur (NTT). Suku ini mendiami wilayah Pulau Flores, tepatnya di Kabupaten Sikka. Suku Monesogo memiliki populasi sekitar 20.000 jiwa dan terkonsentrasi di Desa Egon, Kecamatan Kewapante, dan Desa Watugong, Kecamatan Kangae.

Sebenarnya sejarah asal usul Suku Monesogo masih diselimuti misteri. Tetapi ada beberapa versi cerita tentang asal usul mereka. Salah satu versi yang populer menyebutkan bahwa suku ini berasal dari Gunung Egon, yang dianggap sebagai gunung keramat bagi mereka. Konon, leluhur Suku Monesogo turun dari gunung tersebut dan menetap di wilayah yang sekarang mereka huni.

The following video is courtesy of TRANS TV